Struktur Organisasi Balai Besar MKG Wilayah III

Berdasarkan Peraturan Badan Meteorologi, Klimatologi, Dan Geofisika Nomor 6 Tahun 2020 Tentang Tentang Organisasi Dan Tata Kerja Balai Besar Meteorologi, Klimatologi Dan Geofisika, Stasiun Meteorologi, Stasiun Klimatologi, Dan Stasiun Geofisika, dengan struktur Balai Besar Meteorologi Klimatologi dan Geofisika Wilayah III Denpasar sebagai berikut:

  1. Kepala Balai
  2. Kepala Bagian Tata Usaha
  3. Kelompok Jabatan Fungsional
Struktur Organisasi
Press Release / Artikel
Kajian Meteorologi Kebakaran TPA Suwung
Terbakarnya TPA Suwung di Kota Denpasar pada tanggal 12 Oktober 2023 berdampak terhadap terganggunya aktivitas masyarakat di Kelurahan Serangan dimana ...
Kenapa saat ini suhu udara terasa lebih dingin di Bali?
Kondisi cuaca yang sangat dinamis memang tidak ada habisnya untuk dibahas. Memasuki periode bulan Juli ini, masyarakat kembali bertanya-tanya & ...
Tornado vs Puting Beliung
Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) mencatat bahwa Puting Beliung merupakan salah satu bencana hidrometeorologi yang paling sering terjadi di Indonesia. ...